Friday, November 10, 2017

RUMAH PESANTREN



RUMAH PESANTREN

ketika subuh tiba kita melaksanakan kewajiban sebagai muslim sejati shalat subuh dengan berjamaah, duhur pun kita laksanakan dengan berjama'ah begitu pula dengan shalat yang lainnya, untuk dunia kepesantrenan mungkin tidaklah asing melaksanakan setiap shalat lima waktu di laksanakan dengan berjamaah akan tetapi bisa kah kita bayangkan segala kegiatan pesantren, kita laksanakan di rumah kita jangan kan di rumah terkadang yang kita laksanakan di pesantren saja tertekan. pada waktu itu ane silaturrahmi ke rumah salah satu temen terkadang ane ngerasa malu, mereka yang penghuni dirumah mereka terapkan kedisiplinan untuk shalat berjamaah di masjid sesibuk apapun yang mereka sedang kerjakan mereka tinggalkan tanpa ada struktur organisasi dan kepengurusan, ane yakin kalau peran orangtu memang sangatlah penting dan usaha orangtua tersebut pastilah sangat kuat dan butuh waktu yang tidak sebentar, memang kalau kita menginginkan sesuatu kita harus mau dan berani cape dan yang pasti selalu mencoba, akantetapi keistiqomahan juga sangatlah penting, kita mencari bagaimana agar meminimalisir kehilangan sendal dengan berbagai cara dan terus mencoba akan tetapi tanpa istiqomah sampai kapanpun juga namanya pikiran seseorang kita manusia biasa tidak tahu apa yang sedang mereka pikirkan, pastilah ada yang membangkang dan yang penting istiqmah menjalani peraturan yang ada.yang lebih ane salutin dan jempolin mereka tidak telat melaksanakan shalat duha, ayolah kawan kita semangat bangkit dari keterpurukan dan melangkah sedikit demi sedikit untuk mencapai apa yang kita cita-citakan dan terus mencoba pun istiqomah. 
About the Author
sultan A B, tidak harus berpengalaman untuk melakukan sesuatu yang belum pernah sama sekali di lakukan asal ada kemauan pasti ada jalan, dan yakin pasti bisa.

No comments:

Post a Comment